Senin, 02 Juli 2012

metamorfosis sempurna ( lengkap )

metamorfosis sempurna dialami hewan  yang saat lahir berbeda sekali
bentuknya dengan hewan dewasa . metamorfosis sempurna antara lain
terjadi pada kupu - kupu , lalat , nyamuk , dan katak

EKOSISTEM HUTAN

hutan merupakan ekosistem alam didarat . anggota ekosistem
hutan sangat beraneka ragam dan banyak sekali . dihutan, tumbuh
berbagai tumbuhan dari yang kecil hingga yang besar . ada rumput ,
rotan , pohon jati , dan pohon buah - buahan . begitu pula , bernagai hewan
tinggal disana. ada ular ,monyet , harimau , burung , semut , dan jangkrik.
benda tidak hidup yang ada di hutan antara lain tanah , air , batu .
jadi , anggota ekosistem hutan antara lain monyet , harimau , rotan , pohon
jati , tanah dan batu

ekosistem kebun

kebun termasuk ekosistem buatan . anggota ekosistem kebun lebih
banyak daripada ekosistem sawah . anggota ekosistem kebun antara
lain pohon nangka . pohon rambutan , cabai rawit , singkong , ulat bulu
kadal , jangkrik , dan pagar kayu . tentu saja , anggota ekosistem kebun
disekolahmu dapat berbeda dengan anggota ekosistem kebun yang lain.