Senin, 02 Juli 2012

ekosistem kebun

kebun termasuk ekosistem buatan . anggota ekosistem kebun lebih
banyak daripada ekosistem sawah . anggota ekosistem kebun antara
lain pohon nangka . pohon rambutan , cabai rawit , singkong , ulat bulu
kadal , jangkrik , dan pagar kayu . tentu saja , anggota ekosistem kebun
disekolahmu dapat berbeda dengan anggota ekosistem kebun yang lain.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar